Jika benar Abdul Mu'ti menjadi Menteri Pendidikan, ia diprediksi akan membawa pendekatan baru dalam memperbaiki sistem pendidikan di Indonesia.
Publik menaruh harapan besar bahwa Mu'ti dapat memperkuat kapasitas pendidikan nasional dengan nilai-nilai agama dan moral yang kuat, serta memajukan pendidikan melalui integrasi teknologi dan kurikulum yang lebih adaptif.
Editor : Arbi Anugrah
Artikel Terkait