Hujan Abu Gunung Merapi Dilaporkan sampai Banjarnegara

Binti Mufarida / Aditya Pratama
Hujan abu menyelimuti jalan protokol di Temanggung, Minggu (12/3) pagi. (Foto: Didik Dono Hartono/iNews)

Dia menyebut, jarak luncur dari awan panas paling tinggi terjadi setelah erupsi kemarin. Namun, saat ini intensitasnya mulai menurun.

Sementara itu, awan panas guguran Gunung Merapi terjauh mencapai 3,7 km dari puncak.

“Dari kejadian awan panas terjauh, yang terjadi pada hari kemarin yaitu terjadi di hulu Kali Bebeng dengan jarak sekitar 3,7 km. Jadi kemarin diperkirakan 4 km dari data drone yang dihasilkan teman-teman tadi pagi, ini ternyata belum mencapai 4 km atau untuk jarak di permukaan. Jarak peta itu 3,7 km,” ujarnya.



Editor : Aditya Pratama

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network