get app
inews
Aa Read Next : Cek Sekarang! 10 Destinasi Wisata Kudus Bikin Kalian Betah, Pemandangannya Bak Syurga

Unik, Danau Kristal di Sulawesi Miliki Air Sangat Jernih, tapi Jadi Hitam ketika Dilihat dari Jauh

Senin, 06 Februari 2023 | 20:35 WIB
header img
Mengintip keindahan Danau Paisupok di Sulawesi Tengah yang sangat jernih (Foto: Instagram @rafftanor)

Air dengan dua rasa

Danau Paisupok memang unik, karena  memiliki air dengan dua rasa. Awalnya air di Danau Paisupok memiliki rasa asin. Karena memiliki letak geografis yang berdekatan dengan laut, maka terjadi siklus alam yang lain, air di danau ini menjadi tawar. Kini rasa air di danau ini menjadi tawar dan asin.

Berkunjung ke Danau Paisupok tak lengkap rasanya jika tak mencoba beberapa aktivitas seperti berswafoto dengan pemandangan air sebening kristal ini. Jangan lewatkan untuk mengabadikan momen dengan mengambil foto atau video dengan latar belakang danau yang dikelilingi dengan pohon-pohon yang tumbuh subur di sepanjang area danau. Tak hanya bisa menikmati dari atas permukaan danau, Anda juga bisa berenang di danau satu ini dengan menikmati air danau yang menyejukkan. Danau Paisupok buka setiap hari tanpa batasan jam operasional tertentu. Namun disarankan untuk mengunjungi Danau Paisupok pada pagi hari. Selain tak terlalu panas, Anda bisa menikmati keindahan alam Danau Paisupok lebih lama.

Editor : Vien Dimyati

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut